Macam Macam Gaya Lompat Jauh Beserta Penjelasannya

Dan untuk melakukan tolakan yang benar adalah menggunakan kaki terkuat, boleh kaki kanan atau kaki kiri. Yang terpenting tolakan dilakuakn pas di atas papan tolak. Tolakan sekuat-kuatnya ke arah atas dengan kecondongan badan mencapai 40-50 derajat.

3. Melayang Di Udara

Gerakan saat melayang di udara pada lompat jauh gaya jongkok di mulai setelah melakukan tolakan. Maka segeralag menekuk kedua kaki secara bersamaan. Gerakan ini akan tampak seperti melakukan gerakan jongkok di udara dengan kedua tangan lurus ke depan.

4. Mendarat 

Gerakan mendaraT dapat dilakukan dengan melurusakan kedua kaki ke depan, tetapi dengan tetap mempertahankan kecondongan badan. Mendarat menggunakan kedua kaki bersamaan dimulau dengan ujung kaki dan dilanjutkan dengan gerakan ngeper agar tidak terjadi cidera pada otot atau persendian kaki.

Dan gerakan mendarat kemudian di akhiri dengan melangkahkan kaki ke depan keluar dari bak lompatan.

Demikian tadi terkait teknik dasar lompat jauh gaya jongkok atau ortodok. Dengan sudah mengetahui teknik dasarnya dengan baik, diharapkan akan mampu menghasilkan lompatan dengan sejauh mungkin atau lebih maksimal dari yang di targetkan. Smoga artikel ini bermanfaat dan salam olahraga.

Gaya Berjalan Di Udara / Walking In The Air

Dalam melakukan lompat jauh gaya berjalan di udara ini, tungkai diayun dengan kuat tinggi ke depan. Dan pada saat melakukan tolakan, tungkai lurus ke bawah dan kebelakang badan dengan posisi lutut ditekuk.