Teknik Dasar Bola Voli Yang Harus Di Pelajari

5. Teknik Blok / Menghadang Laju Bola Dalam Bola Voli

Teknik blocking voli adalah salah satu upaya pemain untuk membedung serangan dari kubu lawan yang datang dari beberapa sisi baik kanan, tengah maupun kiri. Biasanya dengan sedikit jongkok lebih dulu sebelum melompat ke atas dengan posisi tangan tepat dada sebelum mengeblok bola. Dan sebagai akhiran teknik mendarat juga amat penting untuk menghidari jatuh dengan memposisikan kaki dengan sebaik mungkin.

Baca juga: membuat seragam jersey voli

Demikian beberapa teknik dasar bola voli yang bisa di pelajari lebih dulu bagi para pemula atau mulai bermain voli. Untuk itu di perlukan latihan secara teratur dan di siplin agar mampu melakukanĀ  gerakan tersebut dengan sebaik mungkin. Selamat mencoba dan semoga sukses.

Ā«12 3