Sebagai pemain, Anda wajib tahu berapa durasi lama permainan rounders yang sesuai dengan aturan. Memang durasi permainan rounders ini telah diatur oleh aturan yang berlaku.
Perlu Anda ketahui bahwa tidak ada durasi waktu yang mengikat pada permainan rounders. Akan tetapi, rata-rata waktu yang dibutuhkan untuk satu sesi olahraga rounders ini maksimal 30 menit.
Selain itu, setiap tim juga diberikan waktu untuk beristirahat sekitar 5 menit dalam satu sesi permainan atau inning. Lalu, dalam 1 tim terdiri dari 1 regu pemukul serta 1 regu penjaga atau pelempar bola.
Masing-masing regu terdiri dari maksimal 12 orang dan 3 pemain cadangan dan lama durasi permainan rounders ditentukan oleh hasil pertandingan. Hanya saja, waktu maksimal adalah 30 menit dalam satu inning.
Sebagai atlet rounder yang baru bergabung, Anda juga dituntut untuk mengetahui istilah dan posisi dalam olahraga rounders, sebab istilah tersebut selalu digunakan oleh pelatih. Jadi, Anda harus memahami istilah yang diinstruksikan oleh pelatih olahraga rounders.
Menghitung Durasi Lama Permainan Rounders untuk Satu Sesinya
Setiap jenis olahraga memang memiliki aturan tersendiri, termasuk olahraga rounders. Sesuai dengan aturan yang berlaku, lama permainan rounders ditentukan oleh durasi waktu permainan dalam satu sesi.